Sejarah

Perusahan kami berdiri pada awal tahun 2015 adalah perusahaan yang bergerak di bidang traveling dan ticketing. Meskipun tergolong perusahaan yang masih muda, kami berkomitmen kuat memberikan pelayanan pariwisata yang profesional dan bersahabat, sebagaimana slogan perusahaan Kami adalah "Your Travel Partner".

Perusahaan kami berkantor pusat di Sabang Aceh dan untuk memberikan service yang optimum terhadap pelanggan, kami  berencana mempunyai kantor cabang di kota-kota besar di Indonesia. 

Insyaallah